Pemilihan umum Bupati Pasuruan 2018
Tampilan
Pemilihan umum Bupati Pasuruan 2018 | |||||||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
2023 27 Juni 2018 | |||||||||||||||||
Kandidat | |||||||||||||||||
| |||||||||||||||||
Peta persebaran suara
Peta lokasi Kabupaten Pasuruan | |||||||||||||||||
|
Pemilihan umum Bupati Pasuruan 2018 (selanjutnya disebut Pilbup Pasuruan 2018) dilaksanakan pada 27 Juni 2018, mengikuti jadwal pilkada serentak gelombang ketiga oleh KPU untuk menentukan Bupati Pasuruan periode 2018-2023.
Pemilihan kali ini digelar bersamaan dengan pemilihan Gubernur Jawa Timur.
Kandidat
Pilbup Pasuruan 2018 hanya diikuti satu pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati[1]
Pasangan calon | Jabatan terakhir | Pendukung |
---|---|---|
Irsyad Yusuf A. Mujib Imron |
Calon Bupati: Bupati Pasuruan Periode 2013-2018 Calon Wakil Bupati: Anggota DPD-RI Periode 2004-2009 |
Golkar PKB Gerindra NasDem PDI-P PKS PPP Demokrat Hanura |
Hasil Pilbup[2]
Pasangan calon | Perolehan Suara | % Suara |
---|---|---|
Irsyad Yusuf - A. Mudjib Imron | 536.721 | 77,55% |
Kolom Kosong | 155.393 | 22,45% |
Jumlah Suara Sah | 692.114 | 100% |
Referensi
Pranala luar
- Situs resmi Diarsipkan 2019-05-05 di Wayback Machine. KPUD Kabupaten Pasuruan.