Pemilihan umum Bupati Mamuju 2015
Tampilan
Pemilihan umum Bupati Mamuju 2015 | |||||||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
2010 9 Desember 2015 | |||||||||||||||||
Kandidat | |||||||||||||||||
| |||||||||||||||||
|
Pemilihan umum Bupati Mamuju 2015 adalah pemilihan kepala daerah Mamuju pada tanggal 9 Desember 2015 untuk memilih Bupati Mamuju periode 2016-2021. Pilkada ini diikuti oleh calon-calon seperti Habsi Wahid dan Irwan Satya Putra Pababari yang diusung oleh Partai Keadilan Sejahtera serta Bustamin Bausat dan Damris yang diusung oleh Golongan Karya.
Hasil
Kandidat | Partai | Suara | % |
---|---|---|---|
Habsi Wahid–Irwan Satya Putra Pababari | Partai Keadilan Sejahtera, Partai Hanura]], Partai Bulan Bintang | 68.249 | 56,25% |
Bustamin Bausat–Damris | Golongan Karya, Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan, Partai Gerindra | 41.159 | 33,92% |
Ahmad– Jawas Gani | Partai Amanat Nasional, Partai Keadilan dan Persatuan Indonesia, Partai Kebangkitan Bangsa, Partai NasDem | 11.933 | 9,83% |
Tidak sah/golput | 2.535 | ||
Total Suara Sah | 121.134 | 100% | |
Pemilih terdaftar | 169.422 | ||
Sumber: [1] |