Lompat ke isi

Perestoran

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 15 Desember 2021 08.27 oleh Bebasnama (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi '{{Short description|Orang yang membuka dan menjalankan restoran secara professional}} {{Other uses|Restaurant}} {{Infobox occupation | name = Perestoran | image = | caption = | official_names = | type = Bisnis | activity_sector = Restoran, bisnis, tata boga | competencies = | formation = | employment_field = Restoran | related_occupation = Pebisnis, jurutama ma...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)
Perestoran
Pekerjaan
Jenis pekerjaan
Bisnis
Sektor kegiatan
Restoran, bisnis, tata boga
Penggambaran
Bidang pekerjaan
Restoran
Pekerjaan terkait
Pebisnis, jurutama masak

Perestoran (bahasa Inggris: restaurateur) adalah orang yang membuka dan menjalankan restoran secara profesional. Walaupun lama-kelamaan digunakan untuk menggambarkan setiap orang yang mempunyai restoran, istilah ini secara tradisional mengacu kepada profesional yang sangat terampil dan mahir dalam semua aspek bisnis restoran.

Rujukan

Pranala luar