Lompat ke isi

Chemical & Engineering News

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 14 Januari 2022 04.18 oleh InternetArchiveBot (bicara | kontrib) (Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8.6)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)
Chemical & Engineering News  
Singkatan (ISO)Chem. Eng. News
Disiplin ilmuKimia, teknik kimia
BahasaInggris
Detail publikasi
PenerbitAmerican Chemical Society (Amerika Serikat)
Sejarah penerbitan1923-sekarang
FrekuensiMingguan
Faktor dampak1.126 (2015)
Pengindeksan
ISSN0009-2347 (print)
1520-605X (web)
LCCNa41002413
CODENCENEAR
OCLC567617114
Pranala

Chemical & Engineering News (C&EN) adalah suatu majalah mingguan yang diterbitkan oleh American Chemical Society, memberikan informasi profesional dan teknis di bidang kimia dan teknik kimia.[1] Majalah ini mencakup informasi mengenai berita dan penelitian terbaru di bidang ini, berita karier dan pekerjaan, berita bisnis dan industri, berita pemerintah dan kebijakan, pendanaan di bidang ini, dan laporan khusus. Majalah ini tersedia untuk semua anggota American Chemical Society. Selain itu, bagian depan majalah ini tersedia secara daring gratis bagi siapa saja untuk dilihat, tetapi berlangganan diwajibkan untuk melihat konten lebih lanjut.

Majalah ini didirikan pada tahun 1923,[2] dan telah tersedia di internet sejak 1998.[3]

Pemimpin redaksi majalah ini adalah Bibiana Campos Seijo.[4]

Abstrak dan indeksasi

[sunting | sunting sumber]

Majalah ini terabstrak dan terindeks di Chemical Abstracts Service,[5] Science Citation Index,[6] dan Scopus.[7]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ C&EN Magazine Website, Chemical and Engineering News, October 12, 2009, accessed October 12, 2009
  2. ^ C&EN- Happy Birthday to Us Diarsipkan 2009-02-03 di Wayback Machine., accessed October 14, 2009
  3. ^ C&EN Editor's Page. Retrieved on 2015-06-19.
  4. ^ C&EN Staff. Retrieved on 2015-06-19.
  5. ^ "CAS Source Index". Chemical Abstracts Service. American Chemical Society. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2010-02-11. Diakses tanggal 2016-08-10. 
  6. ^ "Master Journal List". Intellectual Property & Science. Thomson Reuters. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-09-26. Diakses tanggal 2016-08-10. 
  7. ^ "Content overview". Scopus. Elsevier. Diakses tanggal 2016-08-10. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]