Lompat ke isi

Daihatsu Xenia

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Daihatsu Xenia adalah nama mobil jenis minibus yang dirancang dan diproduksi bersama oleh Astra Daihatsu Motor dan Toyota Astra Motor dengan 2 merek: Daihatsu Xenia dipasarkan oleh Astra Daihatsu Motor sedangkan Toyota Astra Motor memasarkannya dengan merek Toyota Avanza.

Daihatsu Xenia dipasarkan dengan dua tipe mesin berbahan bakar bensin dengan Electronic Fuel Injector: 1300cc 4 silinder 16 katup(K3-DE DOHC) dan 1000cc 3 silinder 12 katup (EJ-DE DOHC).

Dimensi

  • Panjang: 4070mm,
  • Lebar: 1630mm,
  • Tinggi: 1685mm,
  • Kapasitas tempat duduk: 7 orang

Lihat pula