Lompat ke isi

Tumenggung Mertowijoyo 2

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 11 Februari 2022 08.24 oleh Wagino 20100516 (bicara | kontrib) (→‎Referensi: merapikan templat stub)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)


Tumenggung Mertowijoyo 2 atau nama lainnya Kyai Kendil Wesi merupakan Bupati Kendal tahun 1700-1725. Merupakan adik dari Tumenggung Singowijoyo 1 Dan paman dari Tumenggung Mertowijoyo 1. Disebut Kyai Kendil Wesi Karena Mempunyai Pusaka yang berwujud Kendil terbuat dari besi. Dua tahun setelah Tumenggung Mertowijoyo 2 diangkat, Tepatnya pada 1703, Sunan Amangkurat 2 Meninggal dunia Dan digantikan oleh Sunan Mas atau Sunan Amangkurat 3. Kyai Kendil Wesi Meninggal pada tahun 1725. Dan dimakamkan di Pakuncen, Kebondalem , Kecamatan Kendal. Sedangkan pusakanya dimakamkan di Pesarean Desa Sukolilan Patebon, Kendal. Sumber: kendalkab. go.id(Situs Resmi Kabupaten Kendal)

Referensi[sunting | sunting sumber]

1.https://www.kendalkab.go.id/sekilas_kendal/detail/sejarah