Lompat ke isi

Gelanggelang

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Gelanggelang atau Gegelang adalah wilayah historis di Jawa. Letaknya sekarang adalah sebagian eks-Karesidenan Madiun (terutama Kabupaten Madiun dan Kabupaten Ponorogo). Gelanggelang dalam catatan sejarah tidak pernah menjadi daerah yang sepenuhnya berdaulat. Wilayah ini tercatat dikuasai oleh Kerajaan Medang, Kahuripan, Kadiri, Singhasari, Majapahit, Demak, hingga Mataram.

Lihat pula