Richard Papillon
Tampilan
Richard Papillon | |
---|---|
Status | Aktif |
Tanggal lahir | 27 Mei 1992[1] |
Tempat tinggal | Paris, Prancis |
Kebangsaan | Prancis |
Tim saat ini | Team Vitality |
Permainan | Counter-Strike: Global Offensive |
Hadiah selama karier | $487,820.89[2] |
Riwayat karir | |
2014; 2015–2016 | Titan |
2014–2015 | Team LDLC |
2015 | Team EnVyUs |
2016–2019 | G2 Esports |
2019–sekarang | Team Vitality |
Pencapaian dan penghargaan | |
|
Richard Papillon (lahir 22 Mei 1992), dikenal juga dengan nama samaran shox, adalah seorang pemain Counter-Strike: Global Offensive profesional asal Prancis yang saat ini bagian dari Team Vitality. Ia disebut-sebut sebagai salah satu pemain terbaik sepanjang sejarah Global Offensive menurut HLTV's Dari daftar 20 pemain top sepanjang 2013-2016.[3][4][5][6][7] Ia telah memenangkan banyak turnamen, salah satu paling terkenal ialah Major Championship: DreamHack Winter 2014.[3]
Referensi
- ^ VaKarM, "shox - Journey of a Legend", 12 November 2017
- ^ "shox - Richard Papillon - CS:GO Player Profile :: Esports Earnings". www.esportsearnings.com.
- ^ a b esports, Gfinity-Generation. "Thorin's Top 20 CS:GO Players of All-Time (10-1) :: News :". Gfinity. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-06-26. Diakses tanggal 2020-05-10.
- ^ "Thorin's Take: kennyS and shox - France's False Bill of Goods". VPEsports. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-11-08. Diakses tanggal 2020-05-10.
- ^ "The Thorin Treatment - The Mystery of shox's Peaks". 3 June 2016.
- ^ "The hero that France deserves: Richard "shox" Papillon". starladder.com.
- ^ "Richard 'shox' Papillon". HLTV.org.