Lompat ke isi

Ida Noddack

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 20 Maret 2022 13.29 oleh Oktafoktavianti (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi '== Kehidupan Awal == Ida Noddack atau Ida Tacke, adalah ahli kimia dan fisikawan Jerman. Ida Noddack adalah orang pertama yang menyebutkan gagasan tentang pembelahan nuklir pada tahun 1934. Ida menemukan unsur ke-75, renium, bersama suaminya, Walter Noddack. Beliau dinominasikan tiga kali untuk Hadiah Nobel dalam bidang Kimia.')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Kehidupan Awal

Ida Noddack atau Ida Tacke, adalah ahli kimia dan fisikawan Jerman. Ida Noddack adalah orang pertama yang menyebutkan gagasan tentang pembelahan nuklir pada tahun 1934. Ida menemukan unsur ke-75, renium, bersama suaminya, Walter Noddack. Beliau dinominasikan tiga kali untuk Hadiah Nobel dalam bidang Kimia.