Lompat ke isi

Maxim

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 29 Maret 2022 17.58 oleh Laura Putri Calma (bicara | kontrib) (Menambahkan)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)
Maxim Company
Maxim
Terbatas publik
IndustriTeknologi informasi
Transportasi
Didirikan2003
Pendiri
  • Maxim Azibarov
Kantor pusat
Wilayah operasi
 Rusia
 Ukraina
 Uzbekistan
 Tajikistan
 Kazakhstan
 Bulgaria
 Belarus
 Azerbaijan
 Armenia
 Turki
 Argentina
 Brasil
 Chili
 India
 Kolombia
 Filipina
 Malaysia
 Indonesia
 Meksiko
 Peru
 Prancis
 Singapura
 Vietnam
Tokoh kunci
  • Maxim Azibarov (CEO)
PemilikMaxim.ru
Situs webtaximaxim.com

Maxim (bahasa Rusia: Максим) merupakan sebuah perusahaan teknologi asal Rusia yang melayani angkutan melalui jasa taxi online dan ojek. Perusahaan ini didirikan oleh Maxim Azibarov pada tahun 2003 di kota Chardinsk, Pegunungan Ural.[1][2]

Lihat pula

  • Aplikasi penyedia transportasi
  • Gojek, aplikasi serupa Maxim khusus pemesanan kendaraan berbasis ojek, tetapi sekarang juga sudah berbasis mobil.
  • Easy Taxi, aplikasi serupa namun dengan cakupan negara selain Asia Tenggara.
  • Grab, aplikasi serupa Maxim khusus pemesanan kendaraan berbasis ojek, tetapi sekarang juga sudah berbasis mobil.

Referensi

  1. ^ Times, I. D. N.; Febrian, Denny Adhietya. "4 Fakta tentang Maxim, Tranportasi Online Asal Rusia". IDN Times. Diakses tanggal 2022-03-29. 
  2. ^ "Maxim || Transportasi". id.taximaxim.com. Diakses tanggal 2022-03-29. 

Pranala luar