Lompat ke isi

Mollie O'Callaghan

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 6 Juni 2022 17.58 oleh InternetArchiveBot (bicara | kontrib) (Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8.8)
Mollie O'Callaghan
Informasi pribadi
Nama lengkapMollie O’Callaghan
Kewarganegaraan Australia
Lahir2 April 2004 (umur 20)
Queensland, Australia[1]
Olahraga
OlahragaRenang
Rekam medali
Putri renang
Mewakili  Australia
Olympic Games
Medali emas – tempat pertama 2020 Tokyo 4×100 m freestyle
Medali emas – tempat pertama 2020 Tokyo 4×100 m medley
Medali perunggu – tempat ketiga 2020 Tokyo 4×200 m freestyle
World Junior Championships
Medali perak – tempat kedua 2019 Budapest 4×100 m freestyle

Mollie O'Callaghan (lahir 2 April 2004) adalah seorang olahragawan renang asal Australia. Dia berkompetisi di Olimpiade Musim Panas 2020. O'Callaghan berenang pada malam pertama balapan dengan gaya bebas 4×100 m putri.[2]

Referensi

  1. ^ "Mollie O'Callaghan". Australian Olympic Committee. Diakses tanggal 24 July 2021. 
  2. ^ "Swimming O'CALLAGHAN Mollie - Tokyo 2020 Olympics". .. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-08-18. Diakses tanggal 24 July 2021.