Lompat ke isi

Toko ganja

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 15 Juni 2022 17.55 oleh Turmadan (bicara | kontrib) (Menghapus Kategori:Kanabis; Menambah Kategori:Cannabis menggunakan HotCat)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)
Sebuah apotek ganja di Denver, Colorado.

Toko ganja, apotek ganja, atau koperasi ganja adalah lokasi penjualan ganja untuk rekreasi atau penggunaan medis. Di Belanda toko ganja ini disebut coffeeshops.[1] Di Amerika Serikat mereka menyediakan outlet-outlet untuk keperluan rekreasi dan medis. Pada tahun 2015, Kota San Diego menjadikan A Green Alternative sebagai apotek ganja berlisensi dan melayani pengiriman pertama keluar kota.[2] Apotek ganja terbesar di dunia ada di Las Vegas, Nevada yang berdiri pada area seluas 112.000 kaki persegi yang dibuka oleh Planet 13 Holdings.[3][4]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Dutch cannabis cafe owners fight changes - BBC News". BBC News. 27 April 2012. Diakses tanggal 16 Agustus 2016. 
  2. ^ "Inside San Diego's First Legal, Medical Pot Shop". NBC San Diego. Diakses tanggal 29 Juli 2016. 
  3. ^ Chen, Angela (2018-11-15). "We visited the world's largest cannabis dispensary". The Verge. Diakses tanggal 2019-06-25. 
  4. ^ Im, Jimmy (2018-11-03). "The world's largest cannabis dispensary just opened in Vegas—and it has an entertainment complex attached". CNBC (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2019-06-25.