Lompat ke isi

Gombak

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 2 November 2004 15.17 oleh Yosri (bicara | kontrib)

Gombak, jambul; rambut atau bulu kepala sebelah muka panjang. gombak anak kecil, rambut yang dipanjangkan diatas ubun ubun anak kecil; rambut dibagian kepala lainnya dicukur. anak bergombak, anak bangsawan atau anak orang kaya

  1. Nama daerah di Kuala Lumpur, Malaysia.