Lompat ke isi

Pengguna:Dedhert.Jr/Uji halaman 17

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Dalam analisis numerik, orde konvergensi (atau orde kekonvergenan, bahasa Inggris: order of convergence) dan laju konvergensi (atau laju kekonvergenan bahasa Inggris: rate of convergence) dari barisan konvergen merupakan jumlah yang menunjukkan seberapa cepat suatu barisan mendekati limitnya. Suatu barisan yang konvergen ke dikatakan mempunyai orde konvergensi dan laju konvergensi jika

[1]

Laju konvergensi disebut pula sebagai konstanta galat asimtotik.

  1. ^ Ruye, Wang (2015-02-12). "Order and rate of convergence". hmc.edu. Diakses tanggal 2020-07-31.