Lompat ke isi

Technorati

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 22 April 2009 18.48 oleh 118.136.165.62 (bicara) (←Membatalkan revisi 1985075 oleh Borgx (Bicara))

Technorati adalah salah satu search engine yang mengkhususkan diri pada blog, saat ini sudah jutaan blog yang terdaftar di Technorati. Sebagai sebuah komunitas yang besar, Technorati bisa menjadi salah satu sumber untuk mendapatkan pengunjung. Karena itu sangat berasalan bagi kita untuk ikut mendaftarkan blog yang kita buat pada Technorati. Disamping untuk menjaring pengunjung, Technorati juga bisa dijadikan alat untuk mencari link dari blog-blog lain yang mempunyai tema yang sama.

Technorati merupakan salah satu directory blog yang cukup populer, Sampai saat ini technorati masih menjadi favorite para blogger jadi tidak ada salahnya jika kita mendaftarkan kelayanan ini. Keuntungan dari layanan ini yaitu selain blog kita akan dikenal luas sekaligus meningkatkan trafik pada blog kita

Technorati merupakan salah satu webmaster yang sangat berpengaruh untuk peningkatan page rank pada blog maupun situs yang anda miliki dan tentu saja traffic yang tinggi


Bacaan luar :

  • Web Resmi [1]
  • Cara daftar technorati [2]