Lompat ke isi

Sihotang

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Sihotang (surat Batak: ᯘᯪᯂᯬᯖᯰ ) merupakan salah satu marga Batak Toba yang termasuk ke dalam rumpun marga-marga keturunan Si Raja Oloan.

Sihotang
Tugu Raja Si Godang Ulu Sihotang di Sampur Toba, Harian, Samosir
Aksara Batakᯘᯪᯂᯬᯖᯰ
Nama margaSihotang
Julukan/
nama panggilan
Si Godang Ulu
Artisi besar kepala
Silsilah
Nama istri
Nama anak
  • Pardabuan
  • Sorganimusu
  • Torbandolok
  • Sirandos
  • Simarsoit
  • Raja Tunggal Hasugian
  • Orang Kaya Tua Hasugian
Kekerabatan
Induk margaSi Raja Oloan
Persatuan
marga
Parsadaan Pomparan Si Raja Oloan
Kerabat
marga
Naibaho, Bakkara, Sinambela, Sihite, Simanullang
TurunanHasugian, Siketang
Matani ari
binsar
boru Limbong

Asal

Dalam Tarombo Batak, Si Raja Oloan memiliki enam orang putra yang dilahirkan oleh dua orang istri. Istri pertama adalah boru Limbong, yang melahirkan 2 orang putra yaitu Naibaho dan Sihotang. Sedangkan, istri kedua adalah boru Pasaribu yang melahirkan empat orang putra yaitu Bakkara, Sinambela, Sihite, dan Simanullang.<ref>{{Cite web|url=http://haposanbakara.blogspot.com/2009/03/bona-ni-pasogit.html%7Ctitle=Negeri Ba

Referensi