Lompat ke isi

Yako Chan

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 2 Mei 2009 02.44 oleh SieBot (bicara | kontrib) (bot Mengubah: zh:詹子晴)
Yako Chan
詹雅文
Yako Chan pada tahun 2007
Yako Chan pada tahun 2007
Informasi latar belakang
Nama lahirYako Chan Ya Wen (詹雅文)
Nama lainYa Tou (ㄚ頭)
Lahir11 April 1988 (umur 36)
AsalRepublik Tiongkok Taiwan
GenreMandopop
PekerjaanPenyanyi, presenter televisi
InstrumenVokal
Tahun aktif2005–sekarang
LabelLinfair Records, Warner Music Taiwan
Artis terkaitHei Se Hui Mei Mei (sekarang Hey Girl)

Yako Chan (Hanzi tradisional: 詹雅文; lahir 11 April 1988) adalah seorang penyanyi dan presenter televisi berkebangsaan Taiwan. Penggemar memanggilnya sebagai Ya Tou (ㄚ頭). Yako Chan adalah juga anggota di Hei Se Hui Mei Mei (sekarang Hey Girl). Ia adalah dikenal pada serial televisi Wo Ai Hei Se Hui. Ia juga dikenal sebagai penyanyi untuk Mandopop.

Filmografi

Presenter

Channel V
TVBS-G
  • 美眉ㄅ ㄠ ˋㄅ ㄠ ˋ

Drama

  • 2006 - Serial Zhu Zuo Bian Zhu You Bian (住左邊住右邊) sebagai Xiao Yu (小玉)
  • 2007 - Brown Sugar Macchiato (黑糖瑪奇朵) sebagai Ya Tou (ㄚ頭)
  • 2008 - 黑糖群俠傳 sebagai Lu Jian Ning (陸見寧)

Film layar lebar versi bahasa Mandarin

Diskografi

Pranala luar