Lompat ke isi

Lee Jeong-hoon

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 14 Oktober 2022 05.37 oleh AABot (bicara | kontrib) (-flag)
Lee Jeong Hoon
이정훈
GenreR&B, pop, pop elektro
PekerjaanPenyanyi, aktor, komedian, presenter
InstrumenVokal
Tahun aktif2011 - Sekarang
LabelNagaswara (2011 - 2013)

Lee Jeong Hoon atau dikenal dengan Lee (Bahasa Korea: 이정훈; lahir 21 Juli 1986) adalah aktor, penyanyi, dan presenter Indonesia. Ia sempat tergabung dalam grup vokal pria, Hitz.[2]

Diskografi

Singel

  • Yes Yes Yes (2011)
  • Na Wa Neo (2012)
  • Saranghae (2012)
  • Tuk Buatku Kembali ft. Kartika Yudia Ramlan (2013)
  • Fantasy (2014)
  • Jangan Pisahkan Aku (2015)
  • I Miss U Bogoshipo (2015)
  • Cinta Lama Tak Jumpa ft. Moa (2016)
  • Cinta Suci ft. Moa (2017)

Album

Acara TV

Filmografi

Film

Tahun Judul Peran Produksi
2021 Cinta Pertama, Kedua & Ketiga Starvision Plus
Wahana Kreator Nusantara

Sinetron

Tahun Judul Peran Produksi
2015 High School Love Story Lee Cho Gi (Lee)/Oppa/Saranghae Screenplay Productions
2017 3 Sempruuul Mengejar Surga 5 (Bintang Tamu) Dirinya sendiri Kharisma Starvision Plus

Situasi komedi

Tahun Judul Peran Produksi
2015—2017 Kelas Internasional Lee Jeong Yoo (Lee Jeong Yu) Limelight Pictures
NET. Entertainment
2021—2022 Komedi Puter Dirinya sendiri RTV

Referensi

Pranala luar