Lompat ke isi

Ini Baru Empat Mata

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 6 Mei 2009 10.48 oleh Masrudin (bicara | kontrib) (+ Lihat pula & kategori)
Empat Mata
Empat Mata

Bukan Empat Mata adalah sebuah acara bincang-bincang Indonesia yang dibawakan oleh Tukul Arwana, di Trans7 setiap Senin sampai Jumat, dari pukul 21.30 sampai 23.00 . Acara ini mulai dipandu Tukul sejak Juni 2006. Setiap acaranya menyampaikan tema tertentu yang diselingi dengan lawakan. Gayanya yang khas ialah saat Tukul mengucapkan jargon "kembali ke Laptop" atau "balik maning nang laptop (Bahasa Jawa) "karena dalam acara tersebut ia menggunakan laptop. Jargon lainnya di acara ini adalah "Puas? Puas?" "Tak Sobek-sobek Mulutmu!" dan "Silent Pleeeze!"

Bukan Empat Mata juga pernah menggelar Roadshow di Bandung dan Semarang, juga di Melbourne.

Lihat pula