Lompat ke isi

My Night at Maud's

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 10 November 2022 07.42 oleh Bot5958 (bicara | kontrib) (WPCleaner v2.05b - Perbaikan untuk PW:CW (Kategori lebih dari satu dalam sebaris - Kategori ganda))
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)
My Night at Maud's
Sampul DVD
SutradaraÉric Rohmer
ProduserPierre Cottrell
Barbet Schroeder
Ditulis olehÉric Rohmer
PemeranJean-Louis Trintignant
Françoise Fabian
Marie-Christine Barrault
Antoine Vitez
SinematograferNéstor Almendros
PenyuntingCécile Decugis
DistributorCompagnie Française de Distribution Cinématographique
Tanggal rilis
  • 15 Mei 1969 (1969-05-15)
Durasi110 menit
NegaraPrancis
BahasaPrancis

My Night at Maud's (bahasa Prancis: Ma nuit chez Maud) adalah sebuah film drama Prancis 1969 karya Éric Rohmer. Film tersebut adalah film ketiga (keempat dalam rangkaian perilisan) dalam serial Six Moral Tales.

Penghargaan

[sunting | sunting sumber]

Film tersebut dinominasikan pada Academy Award untuk Film Berbahasa Asing Terbaik[1] dan Permainan Latar Asli Terbaik[2] dan dinominasikan pada Palme d'Or di Festival Film Cannes 1969.[3] Film tersebut memenangkan Prix Méliès 1969.

Lihat pula

[sunting | sunting sumber]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "The 42nd Academy Awards (1970) Nominees and Winners". oscars.org. Diakses tanggal 2011-11-16. 
  2. ^ "The 43rd Academy Awards (1971) Nominees and Winners". oscars.org. Diakses tanggal 25 Februari 2015. 
  3. ^ "Festival de Cannes: My Night at Maud's". festival-cannes.com. Diakses tanggal 2009-04-07. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]