Lompat ke isi

Story:Festival Film Cannes

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 13 November 2022 13.14 oleh Hifay (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi 'Festival Cannes (/kæn/; bahasa Prancis: Festival de Cannes), sampai tahun 2002 disebut sebagai International Film Festival (bahasa Prancis: Festival international du film) dan dikenal dalam bahasa Inggris sebagai Cannes Film Festival (bahasa Indonesia: Festival Film Cannes), adalah festival film tahunan yang diadakan di Cannes, Prancis, yang menayangkan film-film baru dari seluruh genre, termasuk film dokumenter dari seluruh dunia. Penghargaan paling bergengsi yang ')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)
Festival Film Cannes
Festival Cannes (/kæn/; bahasa Prancis: Festival de Cannes), sampai tahun 2002 disebut sebagai International Film Festival (bahasa Prancis: Festival international du film) dan dikenal dalam bahasa Inggris sebagai Cannes Film Festival (bahasa Indonesia: Festival Film Cannes), adalah festival film tahunan yang diadakan di Cannes, Prancis, yang menayangkan film-film baru dari seluruh genre, termasuk film dokumenter dari seluruh dunia.
Georges Biard
Penghargaan paling bergengsi yang diberikan di Cannes adalah Palme d'Or ("Palem Emas") untuk film terbaik.
karel leermans