Lompat ke isi

Hendrik Veen

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 29 November 2022 21.14 oleh Arya-Bot (bicara | kontrib) (→‎Pranala luar: clean up)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Hendrik Veen adalah seorang fotografer asal Belanda yang tinggal di Hindia Belanda pada awal abad ke-20.

Fotonya menggambarkan orang, bangunan dan pemandangan, baik kota maupun pedasaan, di berbagai tempat di Nusantara.

Tropenmuseum Amsterdam sempat menyerahkan sejumlah foto oleh Veen kepada Wikimedia Commons.

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]

Media tentang Hendrik Veen di Wikimedia Commons