Kirilos (Smirnov)
Tampilan
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada Desember 2022. |
Hieromartir Kirilos (Smirnov) dari Kazan atau Kyrill (Smirnov) dari Kazan (8 Mei 1863 – 20 November 1937) adalah seorang Uskup Metropolitan dari Eparki Kazan dalam Gereja Ortodoks Rusia dari 1918 sampai 1922. Diangkat oleh Patr. Tikhon sebagai locum tenens tahta Patriarkat, Metr. Kirilos berjuang melawan kendali Bolshevik atau Gereja Ortodoks Rusia pada 1920an dan 1930an. Ia dikuduskan pada 1981 oleh Gereja Ortodoks Rusia di Luar Rusia. Hari rayanya adalah 20 November.