Ivan Santini

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 15 Desember 2022 21.42 oleh InternetArchiveBot (bicara | kontrib) (Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.9.2)

Ivan Santini
Ivan Santini saat berlatih di Stade Malherbe Caen, 2016
Informasi pribadi
Tanggal lahir 21 Mei 1989 (umur 35)
Tempat lahir Zadar, SFR Yugoslavia
Tinggi 189 m (620 ft 1 in)
Posisi bermain Striker
Informasi klub
Klub saat ini KV Kortrijk
Nomor 18
Karier junior
2005–2006 Zadar
2006–2007 Inter Zaprešić
2007–2008 Red Bull Salzburg
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2006–2007 Inter Zaprešić 4 (1)
2009–2010 Ingolstadt 04 6 (0)
2009–2013 Zadar 64 (26)
2012–2013SC Freiburg (pinjaman) 24 (1)
2013– KV Kortrijk 64 (29)
Tim nasional
2007 Kroasia U-18 2 (0)
2007 Kroasia U-19 2 (1)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 7 Maret 2015
‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 20 September 2007

Ivan Santini (lahir 21 Mei 1989) adalah seorang pemain sepak bola Kroasia yang saat ini bermain untuk KV Kortrijk sebagai penyerang.

Pernah bermain untuk akademi FC Red Bull Salzburg, dia memulai karier profesionalnya bersama tim Jerman, FC Ingolstadt 04 pada 2009, dan kemudian hengkang ke Zadar pada 2010. Pada 31 Januari 2012, Santini resmi dipinjamkan ke Freiburg selama 6 bulan dengan opsi pembelian.[1]

Referensi

  1. ^ Štrbinić, Lovro (31 January 2012). "Santini karijeru nastavlja u Bundesligi". Sportnet.hr (dalam bahasa Kroasia). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-09-24. Diakses tanggal 31 January 2012. 

Pranala luar