Lompat ke isi

2. Bundesliga Wanita

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 16 Desember 2022 13.38 oleh Arya-Bot (bicara | kontrib) (top: clean up)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)
2. Bundesliga Wanita
Negara Jerman (DFB)
Dibentuk2004
Jumlah tim14
Tingkat pada piramida2
Promosi keBundesliga Wanita
Degradasi keRegionalliga Wanita
Piala domestikPiala DFB Wanita
Juara bertahan ligaSV Meppen (gelar ke-1)
(2021–2022)
Klub tersuksesTSG 1899 Hoffenheim II
(3 gelar)
Situs webSitus resmi (Jerman)
2. Bundesliga Wanita 2022–2023

2. Bundesliga Wanita adalah kompetisi liga sepak bola wanita tingkat kedua di Jerman.

Khusus untuk musim 2. Bundesliga Wanita 2020–2021, kompetisi 2. Bundesliga dibagi menjadi dua grup yang masing-masing terdiri dari sepuluh dan sembilan tim karena degradasi ditangguhkan untuk musim 2. Bundesliga Wanita 2019–2020 akibat pandemi COVID-19.[1]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "2. Frauen-Bundesliga: Zweigleisiges Spielformat bestätigt" (dalam bahasa Jerman). DFB. 24 July 2020. Diakses tanggal 24 July 2020. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]