Lompat ke isi

Labradorit

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 16 Desember 2022 14.01 oleh Hysocc (bicara | kontrib) (Added {{Unreferenced}} tag)
Labradorit[pranala nonaktif permanen] dari dekat.

Labradorit merupakan salahsatu jenis mineral felspar. Hal ini berarti Labradorit merupakan mineral silikat. Mineral ini umum digunakan untuk perhiasan. Beberapa jenis Labradorit disebut batu bulan dan batu matahari.