Lompat ke isi

Times of Vietnam

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 20 Desember 2022 02.25 oleh Arya-Bot (bicara | kontrib) (top: clean up)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Times of Vietnam merupakan surat kabar bahasa Inggris pada masa Vietnam Selatan di bawah naungan Presiden Ngô Đình Diệm. Surat kabar ini menjadi corong berita rezimnya. Surat kabar ini berakhir menyusul penurunan dan pembunuhan Diem pada bulan November 1963. Edisi 1 November pagi menjadi publikasi terakhirnya. Kudeta dimulai pada siang hari dan kantor surat kabar ini ditutup oleh pasukan anti-Diệm.