Lompat ke isi

Luca Cigarini

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 21 Desember 2022 16.27 oleh InternetArchiveBot (bicara | kontrib) (Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.9.2)

Luca Cigarini
Informasi pribadi
Tanggal lahir 20 Juni 1986 (umur 38)
Tempat lahir Montecchio Emilia, Italia
Tinggi 175 m (574 ft 2 in)
Posisi bermain Gelandang
Informasi klub
Klub saat ini Atalanta
(pinjaman dari Napoli)
Nomor 21
Karier junior
1997–2004 Parma
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2004–2008 Parma 70 (4)
2004–2005Sambenedettese (pinjaman) 33 (4)
2008–2009 Atalanta 23 (3)
2009– Napoli 28 (2)
2010–2011Sevilla (pinjaman) 6 (0)
2011–Atalanta (pinjaman) 33 (1)
Tim nasional
2010– Italia 0 (0)
2005–2009 Italia U-21 20 (1)
2008 Italia U-23 9 (0)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 14:26, 29 Agustus 2012 (UTC)
‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 00:00, 12 Oktober 2011 (UTC).

Luca Cigarini (pelafalan dalam bahasa Italia: [ˈluka tʃiɡaˈrini]) (lahir 20 Juni 1986) adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Italia yang bermain untuk klub Atalanta dengan status pinjaman dari Napoli biasa bermain pada posisi gelandang.

Cigarini memulai karier juniornya di klub Parma kemudian memulai karier seniornya di klub tersebut. Sempat pindah ke Sambenedettese, Atalanta, Napoli[1][2] dan Sevilla, sebelum dipinjamkan ke Atalanta pada tahun 2011.[3][4]

Referensi

  1. ^ "Comunicato ufficiale SSC Napoli: acquistato Cigarini" (dalam bahasa Italian). SSC Napoli. 2009-07-03. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2009-06-03. Diakses tanggal 2009-07-07. 
  2. ^ "SSC Napoli 2009–10 Annual Report (page 21 to 40)" (PDF). SSC Napoli (C.C.I.A.A. Archive) (dalam bahasa Italian). Re-Published by direttanapoli.it. January 2011. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2012-03-25. Diakses tanggal 17 June 2011. 
  3. ^ Cigarini in prestito all'Atalanta Diarsipkan 2013-01-11 di Archive.is, sscnapoli.it
  4. ^ Cigarini ancora in nerazzurro[pranala nonaktif permanen], atalanta.it

Pranala luar