Busur cerita
Tampilan
Arc cerita (atau Arc naratif)[1] adalah satuan yang digunakan untuk mengelompokkan potongan cerita yang memiliki keterkaitan atau membahas bagian yang sama dalam media televisi, buku, strip komik, permainan video, dan film. Sehingga arc bisa menjadi pembeda dengan cerita bagian selanjutnya.
Referensi
Pranala luar
- Degann, Jonathan. "Game Theory 101 - Part I". The Games Journal.