Lompat ke isi

Kualifikasi Piala Dunia FIFA 2006 – Babak Kedua AFC

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 2 Juni 2009 13.30 oleh Medelam (bicara | kontrib) (mulai)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Babak Ke-dua Kualifikasi Piala Dunia 2006 merupakan babak ke-dua dari kualifikasi Zona Asia untuk Piala Dunia 2006. 25 tim yang memiliki tiket otomatis ke babak ke-dua bersama dengan 7 tim lain yang memperoleh tiket babak ke-dua melalui play-off berpartisipasi dalam babak ini, dan dibagi dalam 8 grup yang masing - masing terdiri atas 4 tim yang bermain kandang - tandang satu sama lain. Pemenang dari setiap grup berhak melaju ke babak ke-tiga.