Lompat ke isi

Sinagoge Eisenach

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 24 Februari 2023 03.30 oleh Arya-Bot (bicara | kontrib) (→‎Referensi: pembersihan kosmetika dasar)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)
Sinagoge Eisenach

Sinagoge Eisenach adalah rumah ibadah orang Yahudi yang pernah berdiri di kota Eisenach di negara bagian Thüringen, Jerman. Sinagoge ini diresmikan pada tahun 1885. Pada saat berlangsungnya kerusuhan anti-Yahudi Kristallnacht, sinagoge ini hangus terbakar seperti sinagoge-sinagoge lainnya di Jerman.

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  • (Jerman): Site Alemannia Judaica: Eisenach (Thüringen); Jüdische Geschichte / Synagogen
  • (Jerman): Germania Judaica I; pages: 94-95; II, 1 pages: 197-199; III, 1 pages: 293 et suivantes.