Lompat ke isi

Zeki Amdouni

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 19 April 2023 10.38 oleh Py21 (bicara | kontrib) (Zeki Amdouni pemain sepak bola Swiss)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Zeki Amdouni
Informasi pribadi
Nama lengkap Mohamed Zeki Amdouni[1]
Tanggal lahir 4 Desember 2000 (umur 23)[2]
Tempat lahir Jenewa, Swiss[3]
Tinggi 185 cm (6 ft 1 in)[3]
Posisi bermain Penyerang
Informasi klub
Klub saat ini Basel
(dipinjam dari Lausanne-Sport)
Nomor 9
Karier junior
2008–2013 Servette
2013–2015 Meyrin
2015–2017 Étoile Carouge
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2017–2019 Étoile Carouge 38 (14)
2019–2021 Stade Lausanne Ouchy 56 (14)
2021– Lausanne-Sport 34 (12)
2022–Basel (pinjaman) 22 (6)
Tim nasional
2019 Swiss U-20 2 (0)
2021 Turki U-21 1 (0)
2021– Swiss U-21 11 (7)
2022– Swiss 3 (2)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 1 April 2023
‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 21.00, 28 Maret 2023 (UTC)

Mohamed Zeki Amdouni (lahir 4 Desember 2000) adalah seorang pemain sepak bola profesional asal Swiss yang bermain sebagai penyerang untuk klub Liga Super Swiss Basel, dipinjam dari Lausanne-Sport, dan tim nasional Swiss.

Amdouni yang lahir di Swiss dari seorang ayah berkebangsaan Turki dan ibu berkebangsaan Tunisia,[4] tampil perdana untuk timnas senior Swiss pada September 2022.

Statistik karier

Tim nasional

Per pertandingan pada 28 Maret 2023[2][5]
Jumlah penampilan dan gol menurut tim nasional dan tahun
Tim nasional Tahun Tampil Gol
Swiss 2022 1 0
2023 2 2
Total 3 2

Daftar gol tim nasional

Skor untuk Swiss ditulis di awal, kolom Skor menunjukkan skor setelah setiap gol Amdouni[5]
Daftar gol Zeki Amdouni untuk timnas Swiss
No. Tanggal Stadion Tampil Lawan Skor Hasil Kompetisi
1 25 Maret 2023 Stadion Karađorđe, Novi Sad, Serbia 2  Belarus 5–0 5–0 Kualifikasi Kejuaraan Eropa UEFA 2024
2 28 Maret 2023 Stadion Jenewa, Jenewa, Swiss 3  Israel 2–0 3–0

Referensi

  1. ^ "Factsheet Amdouni" (PDF) (dalam bahasa Jerman). FC Basel. Diakses tanggal 19 April 2023. 
  2. ^ a b "Mohamed Zeki Amdouni". EU-Football.info (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 28 Maret 2023. 
  3. ^ a b Zeki Amdouni BDFutbol.com (dalam bahasa Inggris). Historical Soccer Database. Diakses tanggal 19 April 2023.
  4. ^ "Mohamed Zeki Amdouni kimdir, nereli? Mohamed Zeki Amdouni kaç yaşında, hangi takımda oynuyor?" [Siapakah Mohamed Zeki Amdouni, dari manakah dia berasal? Berapa umur Mohamed Zeki Amdouni dan di tim mana dia bermain?]. Fanatik.com.tr (dalam bahasa Turki). 30 Maret 2021. Diakses tanggal 19 April 2023. 
  5. ^ a b "General Information about the player Zeki Amdouni" [Informasi umum tentang pemain Zeki Amdouni]. National Football Teams (dalam bahasa Inggris). Benjamin Strack-Zimmermann. Diakses tanggal 28 Maret 2023. 

Pranala luar