Lompat ke isi

Omicron Aquarii

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 7 Juli 2009 05.32 oleh Ilvon (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi ''''Omicron Aquarii (ο Aqr / ο Aquarii)''' adalah salah satu bintang pada rasi Aquarius. Omicron Aquarii merupakan bintang yang berwarna bitu keputihan dan b...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Omicron Aquarii (ο Aqr / ο Aquarii) adalah salah satu bintang pada rasi Aquarius. Omicron Aquarii merupakan bintang yang berwarna bitu keputihan dan berukuran subraksasa (blue-white B-type subgiant) dengan magnitudo 4.74. Bintang ini berada pada jarak 381 tahun cahayadari Bumi.

Etimologi

Kae Uh merupakan nama tradisional dari bintang ini, berasal dari bahasan China 蓋屋 atau Mandarin gàiwū yang berarti "atap". Nama lain dari para astronom terdahulu adalah :

nama lain asal bahasa arti
蓋屋一 / Gàiwūyī China bintang pertama pada rasi Atap[1]

Referensi

  1. ^ salah satu rasi bintang menurut bangsa Cina