Lompat ke isi

Ebel Cobra

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Ebel Cobra
LahirAhmad Najmi Hidayat
17 Agustus 1993 (umur 30)
Palangka Raya, Kalimantan Tengah, Indonesia
Nama lainEbel Cobra
Ebel Castanyo
Pure Insanity
Pekerjaanpelawak tunggal, aktor
Tahun aktif2015—sekarang
Suami/istri
Silvy Diary
(m. 2020)
Instagram: ebel_cobra Edit nilai pada Wikidata


Ahmad Najmi Hidayat, yang lebih dikenal sebagai Ebel Cobra atau Ebel Castanyo (lahir 17 Agustus 1993) merupakan seorang pelawak tunggal dan aktor berkebangsaan Indonesia.

Karier

Ia tergabung dalam komunitas Stand Up Indo Jakarta Pusat dan berhasil menjadi juara ketiga dari kompetisi Stand Up Comedy Academy Musim Keempat pada tahun 2018.

Filmografi

Film

Tahun Judul Peran Catatan
2019 Si Manis Jembatan Ancol Jaka
2020 100% Halal Penjaga motel
2023 Jin & Jun

Serial televisi

Tahun Judul Peran Catatan
2019 Pintu Berkah Episode: "Sajadah Terakhir Untuk Anak"
Agung Episode: "Kugenggam Tasbih Hingga Ajal Menjemput"
Azab Episode: "Gerombolan Rampok Kejam Tersambar Petir Hingga Puluhan Kali Dan Mati Terjepit Pohon"
2022 Suster El Edi
2023 Dunia Masih Terbalik David

Serial web

Tahun Judul Peran Catatan
2020 Cek Toko Sebelah Babak Baru Sopir ojek daring Episode 2
2023 Temen Ngekost
Keterangan
  Belum dirilis

FTV

  • Hijab yang Tertukar (2015)
  • Get Married Bikin Get Panik (2021)

Video klip

Acara televisi

Prestasi

Referensi

Pranala luar