Lompat ke isi

M. Naufal Yahya

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
M. Naufal Yahya
Kepala Kepolisian Daerah Maluku Utara
Masa jabatan
8 April 2018 – 22 Januari 2019
Sebelum
Pendahulu
Achmat Juri
Pengganti
Suroto
Sebelum
Wakil Kepala Kepolisian Daerah Kalimantan Timur
Masa jabatan
20 Juli 2017 – 8 April 2018
Sebelum
Pendahulu
Mulyana Hardjo
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir6 Juli 1966 (umur 58)
Indonesia
AlmamaterAkademi Kepolisian (1988)
Karier militer
Pihak Indonesia
Dinas/cabang Sekolah Staf dan Pimpinan Lemdiklat Polri
Masa dinas1988—sekarang
Pangkat Inspektur Jenderal Polisi
NRP66070355
SatuanLantas
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Irjen. Pol. Drs. M. Naufal Yahya, M.Sc. Eng. (lahir 6 Juli 1966) adalah seorang Perwira Tinggi Polri yang sejak 27 Maret 2023 mengemban amanat sebagai Widyaiswara Kepolisian Utama Tingkat I Sespim Lemdiklat Polri.

Naufal, lulusan Akpol 1988 ini berpengalaman dalam bidang lantas. Jabatan terakhir jenderal bintang dua ini adalah Waketbidkermadianmas STIK Lemdiklat Polri.[1]

Riwayat Jabatan

  • Kapolres Kendal (2008)
  • Kabagkamsel Korlantas Polri (2009)
  • Dirlantas Polda Jateng (2011)
  • Kabagpinludagri Rojaksta Srena Polri (2013)
  • Karo RBP Srena Polri (2013)
  • Ses NCB Interpol Indonesia Divhubinter Polri (2016)
  • Wakapolda Kalimantan Timur (2017)
  • Kapolda Maluku Utara (2018)
  • Waketbidkermadianmas STIK Lemdiklat Polri (2019)
  • Widyaiswara Kepolisian Utama Tingkat I Sespim Lemdiklat Polri (2023—sekarang)

Referensi

Jabatan kepolisian
Didahului oleh:
Achmat Juri
Kepala Kepolisian Daerah Maluku Utara
2018—2019
Diteruskan oleh:
Suroto
Didahului oleh:
Mulyana Hardjo
Wakil Kepala Kepolisian Daerah Kalimantan Timur
2017—2018
Diteruskan oleh:
Lukman Wahyu Hariyanto