Lompat ke isi

R. Agung Handoko

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 2 Agustus 2023 00.04 oleh 111.94.101.101 (bicara) (.)
R. Agung Handoko
Komandan Polisi Militer TNI
Mulai menjabat
27 April 2023
Sebelum
Pendahulu
Edwin
Pengganti
Petahana
Sebelum
Inspektur Jenderal TNI Angkatan Udara
Masa jabatan
19 Juli 2021 – 27 April 2023
Komandan Puspomau
Masa jabatan
26 Januari 2017 – 26 Mei 2021
Informasi pribadi
Lahir20 Februari 1966 (umur 58)
Semarang, Jawa Tengah
KebangsaanIndonesia
Alma materAkademi Angkatan Udara (1988)
Penghargaan sipilAdhi Makayasa (1988 B)
Karier militer
Pihak Indonesia
Dinas/cabang TNI Angkatan Udara
Masa dinas1988—sekarang
Pangkat Marsekal Muda TNI
SatuanPolisi Militer (POM)
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Marsekal Muda TNI Agung Handoko, S.H., M.M., M.H., CFrA., CGCAE., CSFA. (lahir 20 Februari 1966) adalah seorang perwira tinggi TNI-AU yang sejak 27 April 2023 mengemban amanat sebagai Komandan Pusat Polisi Militer TNI.[1]

Ia merupakan lulusan terbaik Akademi Angkatan Udara 1988 peraih medali Adhi Makayasa. Jabatan terakhir jenderal bintang dua ini adalah Irjenau.[2]

Karier militer

  • Danlanud Astra Kesatra Menggala (2003—2004)
  • Wadanpuspomau
  • Irdasus Itjenau (2015)
  • Wadanpuspom TNI (2017)
  • Danpuspomau[3] (2017—2021)
  • Orjen TNI Babinkum TNI[4] (2021)
  • Irjenau (2021—2023)
  • Danpuspom TNI (2023—Sekarang)

Referensi

Jabatan militer
Didahului oleh:
Edwin
Komandan Puspom TNI
2023—sekarang
Petahana
Didahului oleh:
Johannes Berchman SW
Irjenau
2021—2023
Diteruskan oleh:
Eko Dono Indarto
Didahului oleh:
Zapanta Boes
Komandan Puspomau
2017—2021
Diteruskan oleh:
Danang Sulistiyanto
Didahului oleh:
Pratikno
Komandan Lanud Astra Ksetra
2003—2004
Diteruskan oleh:
Joko Tri Kartono