Daftar istilah biologi
Glosarium Biologi merupakan kumpulan istilah biologi yang dirangkum berdasarkan alfabet. Glosarium biologi dimaksudkan untuk memudahkan pemula dalam menemukan definisi dari istilah-istilah yang terkandung dalam disiplin ilmu biologi.
A
Abaksial
bagian permukaan bawah daun
Istilah yang umum digunakan untuk menyatakan perut atau daerah antara thorax (dada) dan pelvis (panggul)[1][2]
Adrenal cortex
Bagian luar dari kelenjar adrenal yang mensekresikan hormon kortison[3]
Adrenal gland
Kelenjar yang berbatasan dengan ginjal terdiri atas adrenal korteks di bagian luar dan adrenal medulla di bagian dalam
Adrenal medulla
Bagian dalam dari kelenjar adrenal yang mensekresikan efinefrin atau adrenalin
Adventitious root
Akar yang dibentuk dari bagian tumbuhan di luar sistem akar yang reguler.
Bagian dari sel yang berdinding tebal dan berfungsi untuk membukanya sporangium untuk menyebarkan spora.
Antena
Sepasang embelan pada kepala arthropoda yang umumnya berfungsi sebagai alat sensoris.
Anterior
Arah ke depan atau bagian sisi depan
Anthera
Bagian sari benang sari yang berisi kantung sari.
Suatu zat yang dihasilkan oleh organisme dan merupakan racun bagi organisme lain yang ada di dekatnya
Suatu zat pelindung yang dihasilkan oleh jaringan sebagai pertahanan terhadap zat asing yang masuk ke dalam tubuh.
Zat atau protein asing yang masuk ke dalam tubuh yang menyebabkan jaringan tubuh membentuk zat pelindung.
Lubang terakhir dari saluran pencernaan.
Arteri utama dari dari bilik kiri yang mensuplai seluruh cabang pembuluh darah ke seluruh bagian tubuh kecuali paru-paru.
Axial skeleton
Bagian rangka tubuh vertebrata yang terdiri atas tengkorak dan tulang belakang dengan tulang rusuk dan tulang dada yang menempel pada tulang belakang.
Axon
Tonjolan neuron yang membawa impul menjauhi badan sel saraf
B
Struktur berbentuk tongkat berfungsi sebagai penghasil spora pada jamur
C
D
E
F
G
H
I
J
K
L
M
N
O
P
Q
R
S
T
U
V
W
X
Y
Z
- ^ Halodoc. "Regio Abdomen - Pengertian dan Teknik Pemeriksaan". halodoc. Diakses tanggal 2023-09-01.
- ^ "Abdomen Definition & Meaning". Dictionary.com (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2023-09-01.
- ^ "Kamus Biologi" (PDF). www.upi.edu. Diakses tanggal 2023-09-01.