Lompat ke isi

Sambongrejo, Gondang, Bojonegoro

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 27 September 2023 19.25 oleh Wagino Bot (bicara | kontrib) (top: Bot: Merapikan artikel)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)
Sambongrejo
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Timur
KabupatenBojonegoro
KecamatanGondang
Kode Kemendagri35.22.26.2003 Edit nilai pada Wikidata
Luas... km²
Jumlah penduduk... jiwa
Kepadatan... jiwa/km²
Peta
PetaKoordinat: 7°25′40″S 111°50′52″E / 7.42778°S 111.84778°E / -7.42778; 111.84778


Sambongrejo adalah sebuah desa di Kecamatan Gondang, Kabupaten Bojonegoro, Provinsi Jawa Timur.

Dua tahun terakhir, Desa Sambongrejo, kerja keras untuk mengembangkan wisata desa terkoneksi. Para wisatawan yang berkunjung ke Sambongrejo dapat menikmati empat lokasi wisata sekaligus. Keempat lokasi itu memiliki wahana dan pengalaman wisata yang berbeda, yaitu Wagan (Watu Gandul), Goland (Goa Landak), Buton (Bukit Tono), dan Sendang Dangke.[1]


  1. ^ "Layanan Wisata Desa Terkoneksi Desa Sambongrejo". Potensi Desa. 2022-12-15. Diakses tanggal 2023-01-19.