Lompat ke isi

Paskibraka

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 17 Mei 2006 19.13 oleh 202.158.32.211 (bicara)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Paskibraka adalah singkatan dari pasukan pengibar bendera pusaka. anggota berasal dari pelajar tingkat menengah kelas 1-2. penyeleksian anggotanya biasanya di lakukan sekitar bulan april untuk persiapan pengibaran pada 17 agustus di beberapa tingkat, wilayah, provinsi dan nasional.