Pertempuran Buxar
Tampilan
Pertempuran Buxar | |||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Bagian dari Perang Bengal | |||||||
| |||||||
Pihak terlibat | |||||||
| British East India Company | ||||||
Tokoh dan pemimpin | |||||||
Hector Munro of Novar | |||||||
Kekuatan | |||||||
40,000 140 meriam |
7,072 30 meriam | ||||||
Korban | |||||||
Dipersengketakan Klaim Inggris:[2] 2,000 tewas | 733-847 tewas, luka-luka atau hilang [2][3] |
Pertempuran Buxar terjadi pada 22 Oktober 1764 antara pasukan di bawah komando British East India Company pimpinan Hector Munro dan pasukan terpadu dari Mir Qasim, Nawab dari Bengal; Nawab dari Awadh; dan Kaisar Mughal Shah Alam II.[4] Pertempuran yang terjadi di Buxar tersebut, sebuah "kota benteng kecil" di wilayah Bengal, yang terletak di tepi sungai Gangga yang berjarak sekitar 130 kilometer (81 mi) dari barat Patna, adalah kemenangan mutlak bagi British East India Company.
Lihat pula
[sunting | sunting sumber]Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ a b History of the Freedom Movement in India (1857–1947), hlm. 2, pada Google Books
- ^ a b Fortescue, John William. (2004). A History of the British Army: Volume III. p. 102. The Naval and Military Press. Uckfield, Sussex. ISBN 978-1843427155.
- ^ Black, Jeremy and Wyse, Liz. (1996). The Cambridge Illustrated Atlas of Warfare: Renaissance to Revolution, 1492-1792. p. 160. The Cambridge University Press. ISBN 9780521470339.
- ^ Parshotam Mehra (1985). A Dictionary of Modern History (1707–1947). Oxford University Press. ISBN 0-19-561552-2.