Story:Punjab, rumpun Bangsa Indo-Aryan di Asia Selatan
Tampilan
Orang Punjab
Suku Punjabi (Punjab: ਪੰਜਾਬੀ atau Urdu: پنجابی) adalah suatu suku bangsa atau kelompok etnis/etnik dari Rumpun Bangsa Indo-Aryan di Asia Selatan. Mereka termasuk salah satu suku yang diakui di India.