Lompat ke isi

Menggapai Istana Bintang

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 28 November 2023 18.32 oleh Andrywhyd (bicara | kontrib)
Menggapai Istana Bintang
Berkas:Menggapai Istana Bintang.jpeg
Album studio karya Setia Band
Dirilis2015
GenrePop Melayu
LabelTrinity Optima Production
Kronologi Setia Band
Satu Hati
(2012)Satu Hati2012
Menggapai Istana Bintang
(2015)
Bintang Kehidupan
(2017)Bintang Kehidupan2017

Menggapai Istana Bintang adalah album musik studio kedua dari grup musik melayu Setia Band. Album ini rilis pada tahun 2015 dengan hits andalan Istana Bintang. Single dalam lagu ini terdapat beberapa lagu seperti Istana Bintang, Pengorbanan dan Sakit Hati (Asmara 2).

Daftar Lagu

No.JudulDurasi
1."Istana Bintang"3:17
2."Pengorbanan"4:24
3."Sakit Hati (Asmara 2)"3:38
4."Wanita Terindah"3:52
5."Maha Damai"3:41
6."Di Radio"3:24
7."Cinta Jangan Di Nanti"5:06
8."Bila"3:20
9."Sahabat"3:30

Personil

Setia Band

Musisi Tambahan

  • Fachrul Palevi Abdurachman – bassis
  • Raffi Kewoy – keyboard, synthesizer
  • Jantan Pratama Putra – drummer