Lompat ke isi

Megha-Tropiques

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 28 November 2023 22.07 oleh Riiiv (bicara | kontrib) (Fitur saranan suntingan: 2 pranala ditambahkan.)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Megha-Tropiques adalah misi satelit untuk mempelajari siklus air di atmosfer tropis dalam konteks perubahan iklim. Sebuah upaya kolaborasi antara India Space Research Organisation (ISRO) dan Prancis Centre National d'Etudes Spatiales (CNES), Megha- Tropiques berhasil ditempatkan ke orbit oleh roket PSLV pada Oktober 2011.

Referensi

[sunting | sunting sumber]