Portal:Perkeretaapian Indonesia/Peristiwa terkini
Tampilan
- 10–11 Oktober 2023: KAI mengoperasikan kereta Suite Class Compartment yang dirangkaikan pada kereta api Bima dan Argo Semeru.
- 17 Oktober 2023: Peristiwa anjlokan kereta api Argo Semeru dan Argo Wilis 2023 terjadi di dekat bekas Halte Kalimenur, Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta.
- 1 Desember 2023: Jalur ganda ruas Mojokerto–Sepanjang dioperasikan.
Sedang berlangsung:
- Pembangunan jalur kereta api baru
- Trans–Sulawesi
- lintas Rantau Prapat–Pondok S5–Kotapinang
- LRT Jakarta segmen Stasiun LRT Velodrome-Stasiun Manggarai
- Reaktivasi jalur
- Pembangunan jalur ganda dan dwiganda
- lintas Kiaracondong–Cicalengka tahap 2: petak Kiaracondong–Gedebage dan Haurpugur–Cicalengka
- segmen Solo Balapan–Kalioso
- jalur dwiganda petak Manggarai–Jatinegara