Lompat ke isi

Sungai Bone

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Sungai Bone
Lokasi
Negara Indonesia
ProvinsiGorontalo
Ciri-ciri fisik
Muara sungaiTeluk Tomini
 - lokasiKota Gorontalo
Panjang119 km (74 mi)
Daerah Aliran Sungai
Luas DAS[convert: needs a number]
Informasi lokal
Zona waktuWITA (UTC+8)

Sungai Bone adalah sungai yang mengalir di Kabupaten Bone Bolango dan Kota Gorontalo, Gorontalo, Indonesia. Sungai ini merupakan salah satu sungai terbesar di Provinsi Gorontalo.

Geografi

Sungai ini mengalir di wilayah utara pulau Sulawesi yang beriklim hutan hujan tropis (kode: Af menurut klasifikasi iklim Köppen-Geiger).[1]

Referensi

  1. ^ Peel, M C; Finlayson, B L; McMahon, T A (2007). "Updated world map of the Köppen-Geiger climate classification". Hydrology and Earth System Sciences. 11. doi:10.5194/hess-11-1633-2007.