Kemungkinan galat lingkaran
Tampilan
CEP adalah singkatan dari istilah dalam bahasa Inggris: circular error probability atau circular error probable. Dalam balistik, CEP dipakai sebagai ukuran tingkat akurasi sebuah sistem senjata khususnya peluru kendali balistik. CEP didefinisikan sebagai garis tengah lingkaran di mana menjadi titik jatuhnya sebuah misil, bom atau proyektik.
Contohnya: Trident II memiliki CEP 90 meter yang berarti hulu ledak akan jatuh di sebuah titik dalam radius 90 meter dengan tingkat kesalahan 50%. Hulu ledak LGM-30 Minuteman III mempunyai CEP 275 meter. Dalam konfigurasi yang paling akurat, Joint Direct Attack Munition memiliki CEP 13 meter atau bahkan kurang jika memakai panduan dari GPS.
Lihat pula
- Peluru kendali
- Radar
- Panduan terminal
- Hulu ledak
- Detonator
- Motor roket
- Aktuator sirip
- Electronic countermeasure (ECM)
- Sistem Navigasi Inersia
- Navigasi proporsional
- Peperangan elektronik
- Pengeboman presisi
- Amunisi berpandu presisi
- Murang proksimitas
- Sensor proksimitas
- Radar homing semi-aktif
- Pemandu laser
- Pemandu inframerah
- Radar homing aktif
- Radar tracker
Bacaan lebih lanjut
- Blischke, W. R. and Halpin, A. H. (1966). "Asymptotic properties of some estimators of quantiles of circular error." Journal of the American Statistical Association, vol. 61 (315), pp. 618–32. JSTOR
- MacKenzie, Donald A. (1990). Inventing Accuracy: A Historical Sociology of Nuclear Missile Guidance. Cambridge, Massachusetts: MIT Press. ISBN 978-0-262-13258-9.
- Grubbs, F. E. (1964). "Statistical measures of accuracy for riflemen and missile engineers". Ann Arbor, ML: Edwards Brothers. Ballistipedia pdf
- Spall, J. C. and Maryak, J. L. (1992). "A feasible Bayesian estimator of quantiles for projectile accuracy from non-iid data." Journal of the American Statistical Association, vol. 87 (419), pp. 676–81. JSTOR pdf
- Daniel Wollschläger (2014), "Analyzing shape, accuracy, and precision of shooting results with shotGroups". Reference manual for shotGroups
- Winkler, V. and Bickert, B. (2012). "Estimation of the circular error probability for a Doppler-Beam-Sharpening-Radar-Mode," in EUSAR. 9th European Conference on Synthetic Aperture Radar, pp. 368–71, 23/26 April 2012. ieeexplore.ieee.org