Lompat ke isi

Sejarah Tirol Selatan

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 10 Januari 2024 13.02 oleh Medelam (bicara | kontrib)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)
Bekas wilayah Tirol saat ini
  Trentino (Italia)
  Bagian-bagian wilayah yang sekarang berada di provinsi Italia lainnya

Tirol Selatan modern, sebuah provinsi otonomi di Italia yang dibentuk tahun 1948, dahulunya bagian dari Wilayah Tirol, Austria-Hungaria, hingga tahun 1918 (kemudian dikenal sebagai Deutschsüdtirol dan terkadang Mitteltirol[1]). Wilayah ini dianeksasi oleh Italia setelah kekalahan Blok Sentral pada Perang Dunia I. Wilayah ini adalah bagian dari entitas bersama lintas batas, Euroregion bernama Tirol-Tirol Selatan-Trentino, sejak tahun 2001.[2]

Catatan dan rujukan[sunting | sunting sumber]

Pranala luar[sunting | sunting sumber]

Media terkait History of South Tyrol di Wikimedia Commons

Templat:Diaspora Jerman