Lompat ke isi

Abdi Sumaithi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 20 Januari 2024 05.36 oleh Henri Aja (bicara | kontrib) (-> cleanup; honorifics)
Abdi Sumaithi
Anggota DPD-RI dari Banten
Mulai menjabat
1 Oktober 2009
PresidenSusilo Bambang Yudhoyono
Informasi pribadi
Lahir4 April 1949 (umur 75)
Serang, Banten, Indonesia
Partai politik Partai Keadilan Sejahtera
Alma materIAIN Sunan Kalijaga
Universitas Imam Ibnu Su'ud Riyadh
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Abdi Sumaithi (lahir 4 April 1949) adalah seorang anggota Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia dari Daerah Pemilihan Banten. Sebelumnya, Ia sempat menjadi anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia dari Fraksi PKS untuk masa jabatan 2004-2009. Kini, Ia kembali maju sebagai calon anggota Dewan Perwakilan Daerah dari Daerah Pemilihan DKI Jakarta dan mendapat nomor urut 3

Riwayat Pendidikan

  • MI Al Khairiyyah Cilegon
  • MTS Al Khairiyyah Cilegon
  • SP IAIN Serang
  • S1 IAIN Sunan Kalijaga Yogyakarta
  • S2 Universitas Imam Ibnu Su'ud Riyadh, Arab Saudi

Riwayat Organisasi

Riwayat Pekerjaan

Pranala luar