Lompat ke isi

Grand Prix F1 Brasil 2015

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 28 Januari 2024 07.39 oleh F1fans (bicara | kontrib)
Grand Prix Brasil 2015
Lomba ke-18 dari 19 dalam Formula Satu musim 2015
Tata letak Autódromo José Carlos Pace.
Detail perlombaan
Tanggal 15 November 2015
Nama resmi Formula 1 Grande Prêmio
Petrobras do Brasil 2015[1]
Lokasi Autódromo José Carlos Pace,
São Paulo, Brasil
Sirkuit Fasilitas balapan permanen
Panjang sirkuit 4.309 km (2.677 mi)
Jarak tempuh 71 putaran, 305.909 km (190.083 mi)
Cuaca Kering
22–28 °C (72–82 °F) temperatur udara
38–48 °C (100–118 °F) temperatur trek
25 m/s (82 ft/s) angin dari utara[2]
Posisi pole
Pembalap Mercedes
Waktu 1:11.282
Putaran tercepat
Pembalap Britania Raya Lewis Hamilton Mercedes
Waktu 1:14.832 putaran ke-51
Podium
Pertama Mercedes
Kedua Mercedes
Ketiga Ferrari
Pemimpin perlombaan

Grand Prix Brasil 2015 merupakan sebuah lomba balapan mobil Formula Satu yang diselenggarakan di Autódromo José Carlos Pace, São Paulo, Brasil, pada tanggal 15 November 2015. Lomba ini berhasil dimenangkan oleh pembalap Mercedes GP, yaitu Nico Rosberg.

Hasil lomba

Pos. No. Pembalap Konstruktor Lap Waktu/Tersingkir Grid Poin
1 6 Jerman Nico Rosberg Mercedes 71 1:31:09.090 1 25
2 44 Britania Raya Lewis Hamilton Mercedes 71 + 7.756 2 18
3 5 Jerman Sebastian Vettel Ferrari 71 + 14.244 3 15
4 7 Finlandia Kimi Räikkönen Ferrari 71 + 47.543 4 12
5 77 Finlandia Valtteri Bottas Williams-Mercedes 70 + 1 Lap 7 10
6 27 Jerman Nico Hülkenberg Force India-Mercedes 70 + 1 Lap 5 8
7 26 Rusia Daniil Kvyat Red Bull Racing-Renault 70 + 1 Lap 6 6
8 8 Prancis Romain Grosjean Lotus-Mercedes 70 + 1 Lap 14 4
9 33 Belanda Max Verstappen Toro Rosso-Renault 70 + 1 Lap 9 2
10 13 Venezuela Pastor Maldonado Lotus-Mercedes 70 + 1 Lap 15 1
11 3 Australia Daniel Ricciardo Red Bull Racing-Renault 70 + 1 Lap 19
12 11 Meksiko Sergio Pérez Force India-Mercedes 70 + 1 Lap 11
13 12 Brasil Felipe Nasr Sauber-Ferrari 70 + 1 Lap 13
14 22 Britania Raya Jenson Button McLaren-Honda 70 + 1 Lap 16
15 14 Spanyol Fernando Alonso McLaren-Honda 70 + 1 Lap 20
16 9 Swedia Marcus Ericsson Sauber-Ferrari 69 + 2 Lap 12
17 28 Britania Raya Will Stevens MarussiaFerrari 67 + 4 Lap 18
18 53 Amerika Serikat Alexander Rossi MarussiaFerrari 67 + 4 Lap 17
Ret 55 Spanyol Carlos Sainz Jr. Toro Rosso-Renault 0 Technical PL
DSQ 19 Brasil Felipe Massa Williams-Mercedes 70 Diskualifikasi 8
Sumber:[3]

Referensi

  1. ^ "Formula 1 Grande Prêmio Petrobras do Brasil 2015". formula1.com. Formula One Administration. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-04-21. Diakses tanggal 3 November 2015. 
  2. ^ "GP Brasilien in Interlagos / Rennen" [Brazilian GP in Interlagos / Race]. motorsport-total.com (dalam bahasa German). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-08-08. Diakses tanggal 20 March 2016. 
  3. ^ "Race". formula1.com. 15 November 2015. Diarsipkan dari versi asli tanggal 16 November 2015. Diakses tanggal 16 November 2015.