Lompat ke isi

Stasiun kereta api Budapest Keleti

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 12 Februari 2024 10.02 oleh Fauzul Uzul (bicara | kontrib) (Destinasi)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)
Stasiun kereta api Budapest Keleti

Stasiun kereta api Budapest Keleti (bahasa Hungaria: Budapest Keleti pályaudvar) adalah stasiun kereta api yang terletak di Rákóczi út, Budapest, Hungaria. Stasiun ini dibangun pada tahun 1881 dan selesai pada tahun 1884.

Stasiun ini telah menjadi stasiun M2 line dari Metro Budapest sejak dibuka tahun 1970.

Destinasi

[sunting | sunting sumber]

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]